Menampilkan postingan dengan label "pemberdayaanumat"
LAZ Al Azhar Cetak Wiramuda Tani Gemilang Cilembu Berdaya Kembangkan Potensi Peternakan Kelinci
Siti Adidah 15/06/2022
Tim LAZ Al Azhar berkesempatan melakukan monitoring perkembangan usaha ternak kelinci yang dilakukan oleh para pemuda yang tergabung di Wiramuda Tani Gemilang Cilembu Berdaya, Sumedang, Jawa Barat.
Wujudkan Pertanian Organik, Desa Cahaya Rahayu Kelola Rumah Produksi Pupuk
Siti Adidah 15/06/2022
Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN dan LAZ Al Azhar melakukan ikhtiar bersama sebagai upaya mewujudkan pertanian organik dengan memaksimalkan rumah produksi pupuk. Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Karya Subur dengan aktif mengelola produksi pupuk dengan memanfaatkan kotoran hewan yang berasal dari kandang-kandang milik masyarakat sekitar.
LAZ Al Azhar Sabet 3 Penghargaan di Malam Apresiasi Festival Zakat Wakaf 2021
Siti Adidah 17/06/2022
LAZ Al Azhar berhasil meraih 3 penghargaan di ajang Malam Apresiasi Festival Zakat Wakaf 2021 yang diadakan oleh Dirjen Bimas Islam, Kementerian Agama RI. Penyerahan apresiasi dilakukan di Auditorium HM Rasjidi, Kemenag RI, Kamis, (02/12).
Serah Terima Jabatan Kepala Bidang Perberdayaan Umat YPI Al Azhar
Khaerun Nisa 14/06/2022
Bertempat di kampus Rumah Gemilang Indonesia (RGI) Sawangan, Depok dilakukan kegiatan serah terima jabatan (sertijab) Kepala Bidang Pemberdayaan Umat, Direktorat Dakwah dan Sosial di lingkungan YPI Al Azhar, Rabu (18/05).
Mungkin kita sering bertanya apa sebenarnya tujuan dari hidup? Besok mau melakukan apa? Untuk apa saya hadir di dunia ini? Di mana hidup saya akan ber
Siti Adidah 17/06/2022
LAZ Al Azhar berhasil meraih 3 penghargaan di ajang Malam Apresiasi Festival Zakat Wakaf 2021 yang diadakan oleh Dirjen Bimas Islam, Kementerian Agama RI. Penyerahan apresiasi dilakukan di Auditorium HM Rasjidi, Kemenag RI, Kamis, (02/12).
Saung Ilmu Tanjungpura Jadi Sarana Posyandu Masyarakat
Siti Adidah 17/06/2022
Saung Ilmu dan perannya menjadi sarana penting untuk layanan kesehatan masyarakat di Desa Berdikari Tanjungpura. Penyuluhan kelas ibu hamil Posyandu Srikandi 7 dan 8 rutin diadakan di Saung Ilmu, Desa Berdikari Tanjungpura, Tasikmalaya, Jawa Barat.
Warga Cilembu Manfaatkan Saung Cahaya untuk Tempat Vaksinasi
Siti Adidah 17/06/2022
Kepala Desa Cilembu dan Pengurus Saung Cahaya bersinergi melakukan kegiatan vaksinasi Covid-19 dengan memanfaatkan fasilitas Saung Cahaya. Kegiatan vaksinasi dilakukan dengan tujuan agar terciptanya herd immunity setidaknya 70% untuk masyarakat Desa Cilembu, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Sumedang, Rabu, (10/11).
Bangkitkan Minat Generasi Muda dengan Kegiatan Literasi Lintas Desa
Khaerun Nisa 15/06/2022
LAZ Al Azhar berkolaborasi bersama Forum Lingkar Pena (FLP) dan mahasiswa IAIN Kediri dan IPNU-IPPNU Komisariat IAIN Kediri dalam menjalankan Program Literasi Lintas Desa. Program ini dijalankan sebagai upaya bersama dalam membangun karakter yang tangguh dan berdaya saing bagi generasi muda di Dusun Laharpang, Desa Puncu, Kecamatan Puncu, Kabupaten Kediri, Selasa, (21/03).
Kandang Komunal Peternakan Sapi Atasi Kesenjangan Pertumbuhan Ekonomi Desa Cahaya Rahayu
Khaerun Nisa 24/06/2022
Sebagai upaya dalam mengatasi kesenjangan pertumbuhan ekonomi di pedesaan, LAZ Al Azhar bersinergi bersama Yayasan Baitul Maal PLN menghadirkan kandang sapi komunal sebagai ikhtiar untuk meningkatkan perekonomian di Desa Cahaya Rahayu, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sangau, Kalimantan Barat
LAZ Al Azhar dan Bank Indonesia Luncurkan Program Pulau Berdikari
Khaerun Nisa 24/06/2022
LAZ Al Azhar dan Bank Indonesia cabang DKI Jakarta meluncurkan program Pulau Berdikari di Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu, Jakarta, pada Jumat (28/6/2019).
Wakil Bupati Karawang Diskusi Bareng Warga di Saung Ilmu Desa Energi
Siti Adidah 07/07/2022
Wakil Bupati Karawang, Aep Syaepuloh melakukan kunjungan ke Saung Ilmu Desa Energi Tanahbaru, Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Kegiatan ini dilakukan dalam rangkaian acara Gebyar Paten Kecamatan Pakisjaya. Pada kesempatan tersebut Aep Syaepuloh juga menggelar dialog interaktif dengan masyarakat sekitar yang membahas masalah pertanian hingga UMKM potensial yang dapat dikembangkan, Rabu, (06/07).
Warga Desa Cahaya Sokop Manfaatkan Daun Sagu Jadi Polybag Persemaian
Siti Adidah 13/07/2022
Dengan memanfaatkan kearifan lokal, warga Dusun Bandaraya, Desa Sokop, Kecamatan Rangsang, Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau, membuat polybag persemaian yang terbuat dari daun sagu. Selama ini, biasanya daun sagu dimanfaatkan untuk pembuatan atap, namun kali ini daun sagu digunakan juga sebagai media persemaian alami.
Berkah Zakat, Usaha Hortikultura Petani Muda di Tanah Bumbu Semakin Maju
Siti Adidah 20/07/2022
Intrumen program Indonesia Gemilang yakni Rumah Pembiayaan Pertanian atau RPP dijalankan LAZ Al Azhar di Desa Teluk Kepayang, Kecamatan Teluk Kepayang, Kabupaten Tanah Bumbu, Provinsi Kalimantan Selatan. Perguliran bantuan modal usaha diberikan kepada anggota KSM Karya Mekar Teluk Kepayang, salah satunya Khaerudin.
Bahagianya Amat Besari, Peternak Domba Binaan LAZ Al Azhar yang Keuntungannya Meningkat
Siti Adidah 21/09/2022
Amat Besari (50) merupakan salah satu anggota petani yang tergabung dalam Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Giyanti Maju Amanah binaan LAZ Al Azhar yang berasal dari Dusun Wonolelo, Desa Pasangsari, Kecamatan Windusari, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Pak Sari sapaan akrabnya tengah berbahagia karena hasil penjualan dombanya mengalami peningkatan dari sebelumnya.
Kisah Amrinto, Buruh Pabrik yang Jadi Petani dengan Hasil Panen Melimpah
Siti Adidah 15/03/2023
Jaka, Da’i Sahabat Masyarakat (Dasamas) LAZ Al Azhar mengatakan Amri menjadi salah satu sosok inspiratif. Selain perjalanan hidupnya yang mampu berubah, Amri kini juga aktif menjadi tokoh masyarakat sekitar yang cukup dihormati. LAZ Al Azhar pun turut hadir mendampingi kisah perjalanan Amri dalam menjalankan usaha pertaniannya melalui Program Rumah Pembiayaan Pertanian (RPP).