Menampilkan postingan dengan label "salatjumat"
Perempuan Tidak Boleh Salat Zuhur Sampai Jumatan Selesai, Apa Benar?
Eliyah 08/03/2024
Perempuan itu disunnahkan langsung mengerjakan salat zuhur di awal waktu sebagaimana kemuliaan salat di awal waktu, tidak perlu menunggu sampai selesainya salat Jumat. Karena azannya salat Jumat itu juga adalah menandakan masuknya salat zuhur bagi yang tidak wajib melaksanakan salat Jumat seperti para perempuan.
Yakin Salat Jumat Anda Sah? Cek Sekarang!
Eliyah 09/10/2024
“Wahai orang-orang yang beriman! Apabila telah diseru untuk melaksanakan salat pada hari Jumat, maka segeralah kamu mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli. Yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.” (Q.S Al-Jumu’ah: 9).