Menampilkan postingan dengan label "orangtua"
Hidup Bahagia Berkat Muliakan Orang Tua
Siti Adidah 17/06/2022
Istilah berbuat baik kepada kedua orang tua dikenal dengan “birul walidain” ini dapat dilakukan dengan cara menghormati keduanya, bertutur lembut, berperilaku sopan, memberikan kehidupan layak bagi mereka, memberikan perawatan terbaik di usia senja, dan senantiasa mendoakan mereka. Tentu, hal ini akan menjadi kunci kebahagiaan di dunia maupun di akhirat.
Cara Memberi Hadiah untuk Orang Tua yang Sudah Tiada
Siti Adidah 15/09/2022
Sudah sepantasnya sebagai seorang anak kita memberi kebahagiaan kepada orang tua. Seberapa kecil pun bentuk kebahagiaan yang dihadirkan merupakan wujud bakti kita kepada mereka. Karena sejatinya segala kebaikan dan pengorbanan yang telah mereka bagi belum tentu dapat kita balas sepenuhnya.
Sebelum Penyesalan Tiba, Manfaatkanlah Waktumu Untuk Berbakti
Siti Adidah 20/01/2023
Berbakti terhadap orang tua dalam Islam dikenal dengan ‘Birrul walidain’ dan hal ini diwajibkan kepada setiap anak. Selagi kedua orang tuanya masih hidup, ada beberapa kewajiban yang bisa dilakukan sang anak. Satu kewajiban utama adalah menaati semua perintahnya. Dengan catatan perintah tersebut tidak bertentangan dengan perintah Allah SWT.