Menampilkan postingan dengan label "Pangan"
Distribusi Bantuan Paket Sembako untuk Pekerja Harian Saat PPKM Berlangsung
Khaerun Nisa 20/06/2022
LAZ Al Azhar Cilacap bergerak membantu warga sekitar Cilacap yang terdampak pandemi dengan menyalurkan bantuan paket sembako. Puluhan paket sembako disebar di beberapa titik lokasi. Adapun paket sembako berisikan komoditas utama bahan pangan pokok yaitu beras, minyak goreng, gula pasir, tepung terigu, telur, susu dan makanan instan lainnya.
Monitoring Camat Teluk Kepayang di Desa Gemilang LAZ Al Azhar
Khaerun Nisa 20/06/2022
Camat Teluk Kepayang bersama staf Dinas POPT Kabupaten Tanah Bumbu melakukan monitoring dan evaluasi lokasi pertanian di Desa Gemilang LAZ Al Azhar yang berlokasi di Kabupaten Tanah Bumbu, Kecamatan Kusan Hulu, Kalimantan Selatan, Senin (23/08).
Ketua YPI Al Azhar Serukan Masyarakat Terus Dukung Kemerdekaan Palestina
Khaerun Nisa 22/06/2022
Hal ini disampaikan Shobah dalam pembukaan acara Tabligh Akbar bertajuk “Al Azhar Stand with Palestine” yang diselenggarakan di Masjid Agung Al Azhar, Jakarta Selatan setelah shalat Jumat (21/05). Shobah juga mengungkapkan kebutuhan yang paling mendasar warga Palestina saat ini adalah dukungan.
Rumah Bibit Jadi Solusi Kemandirian Pangan Di Tengah Pandemi
Khaerun Nisa 24/06/2022
Keberadaan rumah bibit di desa binaan LAZWAF Al Azhar berperan penting untuk memenuhi kebutuhan pangan masyarakat. Disaat hampir semua wilayah mengalami krisis pangan akibat pandemi, warga binaan LAZWAF Al Azhar mampu bertahan dan mandiri pangan dengan adanya instrumen Rumah Bibit. Salah satunya di Desa Mangkalapi, Kecamatan Kusan Hulu, Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan.
Memelihara Ketahanan Pangan Di Masa Pandemi
Khaerun Nisa 24/06/2022
24 September merupakan Hari Tani Nasional.