Menampilkan postingan dengan label "zakatpertanian"
Begini Cara Hitung Zakat Pertanian, Kamu Sudah Tahu?
Eliyah 07/08/2024
Kenapa kita harus mengetahui segala macam bentuk zakat? Karena sebuah kewajiban dalam syariat Islam harus ditunaikan dengan baik sesuai syarat, aturan, dan ketentuan. Harta kekayaan yang kita miliki akan menjadi saksi di akhirat kelak. Oleh karena itu wajib bagi kita mengetahui macam-macam zakat, syarat-syaratnya, hingga cara perhitungannya.
Tidak Boleh Melakukan Ini dalam Zakat Pertanian!
Eliyah 25/09/2024
Zakat pertanian adalah kewajiban yang harus ditunaikan oleh Muslim yang memiliki lahan pertanian dan hasil panennya sudah mencapai nisab. Zakat pertanian dikeluarkan dari hasil pertanian, seperti biji-bijian, umbi-umbian, sayur mayur, dan buah-buahan. Dalam menunaikan zakat pertanian, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi, salah satunya tanaman dimiliki oleh individu yang menanamnya dan tidak ada beban utang pada hasil panen.