Menampilkan postingan dengan label "lazwaf bmt"
LAZWAF BMT Al Azhar Gandeng MTT Siapkan Ribuan Makanan Siap Saji Untuk Penyintas Banjir Sukabumi
Khaerun Nisa 24/06/2022
LAZ Al Azhar bersinergi bersama Majelis Telkomsel Taqwa (MTT) menyalurkan bantuan makanan siap saji dan paket sembako bagi para penyintas banjir bandang Sukabumi. Ribuan makanan siap saji disiapkan di Dapur umum yang terletak di Kp. Cibuntu, Desa Pasawahan, Kecamatan Cicurug, Sukabumi.
Hampir Roboh, Warung Makan Darsini Kini Bisa Berdiri Kembali
Khaerun Nisa 24/06/2022
Kisah Darsini (53th) bangkit dari keterpurukan, ia menjadi salah satu penerima manfaat program Keluarga Berdaya LAZWAF BMT Al Azhar Jawa Tengah yang kini mampu mendirikan kembali usaha warung makannya yang hampir roboh karena tidak ada modal dan terlilit hutang.
H. Daram Direktur Baru LAZWAF BMT Al Azhar 2020-2024
Khaerun Nisa 24/06/2022
Serah terima jabatan dari Agus Nafi’ Direktur LAZ Al Azhar periode 2018-2020 kepada Direktur LAZWAF BMT Al Azhar periode 2020-2024 H. Daram.