Menampilkan postingan dengan label "Kesehatan"
Posyandu Cempaka 4: Ujung Tombak Kesehatan Warga Sukawangi
Eliyah 02/10/2025
Kehadiran Posyandu Cempaka 4 memperlihatkan bagaimana sinergi antara masyarakat dan lembaga mampu menciptakan perubahan signifikan. Sebuah bukti bahwa pelayanan kesehatan dasar, ketika dikelola bersama, bisa menjangkau lebih banyak dan berdampak lebih luas.
Kenapa Banyak Perokok Tahu Risikonya, tapi Tetap Merokok?
Risdawati 30/09/2025
Bukan lagi rahasia jika rokok adalah produk yang menjadi penyebab utama berbagai penyakit mematikan. Tapi mengapa, di tengah semua informasi dan kampanye kesehatan, jutaan orang masih memilih untuk menyalakan sebatang demi sebatang? Salah satu alasan utamanya yaitu kecanduan terhadap nikotin, zat adiktif dalam rokok. Nikotin memberikan efek stimulan yang bisa meningkatkan suasana hati sementara, yang membuat perokok “tergantung” pada rokok.
Ini yang Membuat Puasa Senin Kamis jadi Istimewa!
Risdawati 25/09/2025
Puasa Senin-Kamis adalah salah satu ibadah yang disukai Rasulullah saw dan beliau rutin melaksanakannya. Anjuran ini didasarkan bahwa catatan amal manusia diangkat ke hadapan Allah Swt pada hari Senin dan Kamis, karena itulah berpuasa di hari tersebut menjadi momen yang istimewa.
Sehat Sejak Dini, Kuat Hingga Nanti: Warga Haurngombong Bergerak Lawan Penyakit
Eliyah 29/08/2025
Haurngombong, (29/8) — Di tengah meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya pencegahan penyakit, puluhan warga Desa Haurngombong tampak antusias mengikuti layanan Posbindu Siklus Hidup yang digelar di Saung Ilmu pada Jumat pagi.
Edukasi Cegah Stunting dari Mahasiswa KKN UTA '45 Jakarta: "Anak Tumbuh Sehat dan Cerdas"
Eliyah 20/08/2025
Cigombong, (20/8) – Suasana Balai Desa Pasir Jaya, Kabupaten Bogor, tampak berbeda pagi ini. Sejumlah ibu-ibu berkumpul antusias mengikuti sosialisasi bertajuk "Cegah Stunting, Anak Tumbuh Sehat dan Cerdas" yang digelar oleh mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta.
Mendorong Transformasi Sistem dan Layanan Kesehatan Lewat Dukungan dan Kolaborasi Sektor Filantropi
Sigit Nugroho 08/08/2025
Dalam rangkaian FIFest 2025, Perhimpunan Filantropi Indonesia (PFI) menggelar seminar bertajuk "Mendorong Transformasi Sistem dan Layanan Kesehatan Lewat Dukungan dan Kolaborasi Sektor Filantropi". Seminar ini menyoroti pentingnya sinergi antara pemerintah, lembaga filantropi, dan pemangku kepentingan lainnya dalam menciptakan layanan kesehatan yang lebih inklusif dan inovatif.
Otak Lemot? Mungkin Kamu Sering Lakukan 8 Kebiasaan Ini
Risdawati 20/07/2025
Otak, sebagai pusat komando tubuh, bekerja tanpa henti mengatur segala aktivitas kita. Namun tanpa disadari, beberapa kebiasaan kecil yang sering kita anggap sepele justru bisa melemahkan kemampuannya, perlahan namun pasti, hingga berujung pada gangguan serius bahkan penyakit degeneratif.
Kesepian Bisa Mempercepat Penuaan Melebihi Rokok
Risdawati 17/07/2025
Sebuah studi besar yang dipublikasikan di jurnal Aging-US pada tahun 2022 menemukan bahwa, kesepian, stress, dan kurangnya dukungan sosial bisa mempercepat penuaan biologis. Efeknya pada tubuh bisa lebih besar daripada merokok.
Bosan dan Lelah Terus? Mungkin Kamu sedang Burnout
Eliyah 08/01/2025
Sudah tahu belum apa itu Burnout? Atau jangan-jangan kalian sedang mengalaminya? Menurut Healthline, Burnout adalah kondisi di mana seseorang merasa kelelahan baik secara mental, fisik, maupun emosi. Burnout dengan kelelahan biasa bukanlah dua kondisi yang sama. Biasanya seseorang yang sudah mengalami fase burnout akan ikut kehilangan motivasi sekaligus semangat untuk melakukan aktivitas yang biasa dia lakukan.
Ini Empat Manfaat Kesehatan dari Gerakan Salat
Eliyah 27/02/2024
Salat merupakan salah satu ibadah yang dapat membantu mendekatkan diri kepada Allah. Ketenangan dalam hidup bisa kita temukan melalui salat. Salat merupakan kewajiban bagi setiap muslim. Namun salat bukan semata-mata tentang penghambaan kepada Allah Swt.