Sadar Lingkungan Rusak, tapi Masih Buang Sampah Sembarangan?
                                        
                                             Risdawati
                                             19/09/2025
                                        
                                        
                                            Kita semua sering membaca slogan “Buanglah sampah pada tempatnya” atau “Jangan buang sampah di sini” dengan keterangan ancaman denda atau pidana. Hal ini tidak dipasang di satu tempat saja, namun banyak ditemukan diberbagai tempat umum. Kenyataanya? Masih banyak orang yang melanggar dan secara terang-terangan melakukannya, tanpa rasa bersalah.