Menampilkan postingan dengan label "mustahik"
Pandemi Tak Menyurutkan Semangat untuk Berbagi Kebahagiaan di Momentun Iduladha
Khaerun Nisa 20/06/2022
LAZ Al Azhar Jatim sendiri tidak mengadakan pasar kurban (lapak hewan kurban) karena dianggap memicu terjadinya kerumunan. Sebagai upaya menyukseskan event kurban ini, LAZ Al Azhar memaksimalkan fasilitas digital untuk menyapa para donatur. Itu sebabnya, dengan memanfaatkan fasilitas daring seperti telepon, whatsApp blast, email blast dan juga market online digerakkan agar memudahkan para mudhohi menjalankan ibadah kurbannya.
BAZNAS Award 2023, LAZ Al Azhar Raih Penghargaan LAZ Terbaik Pencetak Muzakki dari Mustahik
Siti Adidah 21/03/2023
Lembaga Amil Zakat (LAZ) Al Azhar kembali meraih penghargaan di ajang BAZNAS Award 2023 dengan kategori ‘LAZ Terbaik Pencetak Muzakki dari Mustahik’. Kegiatan penyerahan penghargaan digelar di Puri Agung, Hotel Sahid, Karet Tengsin, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta, Selasa, (21/03).
LAZ Al Azhar Raih Sertifikasi ISO 9001:2015 untuk Pastikan Mutu Layanan Muzaki dan Mustahik
Siti Adidah 12/09/2023
Lembaga Amil Zakat (LAZ) Al Azhar berhasil meraih Sertifikasi Manajemen Mutu ISO 9001:2015. Penyerahan sertifikat diberikan oleh Pers Quality Assurance Ltd dengan pendampingan PT. Aru Rekacipta Utama pada hari Rabu (06/09) dan diserahkan oleh Iwan Rahmat selaku Manajemen Representatif LAZ Al Azhar kepada Mohammad Hasan, S.E selaku Direktur Eksekutif LAZ Al Azhar di Aula Nurhayati, Rumah Gemilang Indonesia, Depok, Jumat, (08/09).
Mereka Ini Golongan Yang Berhak Menerima Zakat Kamu!
Khaerun Nisa 14/06/2022
Zakat termasuk ke dalam rukun Islam. Sudah menjadi kewajiban bagi setiap muslim untuk membayar zakat. Istilah zakat sendiri berasal dari kata “zaka” yang artinya suci, baik, tumbuh, berkah,dan berkembang. Maka, di dalam zakat terdapat maksud untuk memperoleh keberkahan, membersihkan jiwa, serta memupuk kebaikan. Lalu siapa saja yang berhak memperoleh dana zakat?
Mereka Ini yang Berhak Menerima Zakat Kamu!
Siti Adidah 21/09/2022
Zakat termasuk ke dalam rukun Islam. Sudah menjadi kewajiban bagi setiap muslim untuk membayar zakat. Istilah zakat sendiri berasal dari kata “zaka” yang artinya suci, baik, tumbuh, berkah, dan berkembang. Maka di dalam zakat terdapat maksud untuk memperoleh keberkahan, membersihkan jiwa, serta memupuk kebaikan. Lalu siapa saja yang berhak memperoleh dana zakat?